Delphi adalah suatu bahasa pemograman ( development
language ) yang digunakan untuk merancang suatu aplikasi program.
keunggulan Delphi dibanding bahasa pemograman lainnya :
1. IDE ( integrated Development Environment
) yakni lingkungan aplikasi yang didalamnya terdapat menu menu yang memudahkan
kita untuk membuat suatu proyek program.
2. mudah digunakan, source kode delphi yang
merupakan turudan dari pascal.